Category: News

17
Dec

Perayaan Waisak 2560 di Maha Vihara Maitreya Medan Berlangsung Lancar

Peringatan Waisak 2560 di Maha Vihara Maitreya dimulai sejak Sabtu (21/5). Pemandian rupang Buddha Sakyamuni dan pemasangan lilin berkah untuk masyarakat umum telah dimulai sejak pukul 07.30 WIB. prosesi dipimpin oleh Pdt. Nirwan dan beberapa Pdt. lainnya. Proses tersebut digelar selama 2 hari hingga hari Minggu (22/5) bertempat di Graha Sakyamuni lantai dasar Maha Vihara […]

17
Dec

Ziarah ke Makam Ci Hao Di Jun

Hari raya Qing Ming atau lebih dikenal dengan hari raya Cheng Beng adalah ritual tahunan yang dilaksanakan oleh kaum Tionghoa di seluruh dunia termasuk di Indonesia untuk bersembahyang dan ziarah ke kuburan orang tua dan para leluhur yang sudah meninggal. Tahun kabisat ini, Hari raya Cheng beng jatuh pada tanggal 4 April 2016. Namun pada prakteknya, […]

17
Dec

Kemeriahaan Perayaan Cap Go Meh di Maha Vihara Maitreya Medan

Perayaan Cap Go Meh melambangkan hari ke-15 dan hari terakhir atau merupakan  penutupan  dari masa perayaan Tahun Baru Imlek bagi komunitas Tionghoa di seluruh dunia. Tahun 2567 ini, Cap Go Meh dirayakan pada hari Senin (22/2). Perayaan Cap Go Meh dirayakan Maha Vihara Maitreya Medan dengan berbagai acara. Acara dimulai pukul 20.00 dengan atraksi barongsai […]

17
Dec

Semarak Perayaan Tahun Baru Imlek 2567 di Maha Vihara Maitreya Medan

Deretan lampion dan megahnya gapura merah beserta berbagai macam pernak-pernik  imlek menyambut kehadiran puluhan ribupengunjung yang hadir ke Maha Vihara Maitreya-Cemara Asri pada malam perayaanimlek 2567, Minggu (7/2). Tidak hanya dari kalangan etnisTionghoa yang turut merayakan tahun baru Imlek ini, namun berbagai etnis sukujuga turut menyaksikan perayaan Imlek tersebut. Atmosfer kebahagiaan memenuhi Maha Vihara Maitreyadi […]

17
Dec
Bakti Sosial MAPANBUMI dalam Rangka Perayaan Imlek

Bakti Sosial MAPANBUMI dalam Rangka Perayaan Imlek

Hari Raya Imlek merupakan momen spesial bagi masyarakat Tionghoa terutama umat Buddha, untuk membantu masyarakat kurang mampu dalam perayaan tersebut, MAPANBUMI (Majelis Pandita Buddha Maitreya) menyelenggarakan kegiatan bakti sosial (Baksos) berbagi kasih dengan membagikan 200 paket sembako kepada masyarakat yang kurang mampu. Acara bakti sosial berlangsung di Vihara Satya Maitreya, Simpang Tiga Perbaungan, Minggu (24/1). […]

17
Dec

Perayaan Old and New 2016 di Maha Vihara Maitreya Medan

Dengan adanya berbagai puluhan stand bazaar di halaman Maha Vihara Maitreya Medan pada Perayaan old and new tahun 2016ini, Kamis (31/12) membuatsuasana menjadi semakin meriah dan ramai dikunjungi pengunjung, lima ratusansuara terompet yang meriah menghiasi setiap waktu. Suasana kebersamaan dankekeluargaan amat terasa di Maha Vihara Maitreya. Acara juga semakin semarak dengan adanya acara kesenian, berbagai […]